LP Ma’arif NU Sebut Program Organisasi Penggerak Tidak Jelas
TEMPO.CO, Jakarta – Lembaga Pendidikan Ma’arif Nahdlatul Ulama memutuskan untuk mundur dari Program Organisasi Penggerak (POP) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud). “Kami memutuskan mundur dari program itu. Dari awal konsepnya enggak jelas, prosedurnya enggak jelas,” kata Ketua LP Ma’arif NU Arifin Junaidi kepada Tempo, Kamis, 23 Juli 2020. POP merupakan program peningkatan kualitas pendidikan dan […]
Continue Reading